Mengenalkan Keanekaragaman Burung Endemik Indonesia Melalui Perancangan Buku Ensiklopedia untuk Anak-anak

Hayya Sukmantari, Aditya Januarsa

Abstract


Indonesia memiliki jumlah burung endemik terbanyak di dunia. Peraturan Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan RI Nomor 106 Tahun 2018 telah menetapkan perlindungan untuk 184 jenis burung endemik (35%) dari 557 jenis burung yang dilindungi. Walaupun upaya konservasi telah dilakukan, keberadaan burung tersebut justru telah mendekati kepunahan karena rusaknya lingkungan. Pada situasi ini, upaya pelestarian masih perlu dukungan lebih dari masyarakat dan sebaiknya wawasan tentang burung endemik bisa diberikan kepada anak agar mereka dapat belajar untuk turut serta bertanggung jawab dalam melestarikan lingkungan. Oleh karena itu diperlukan media yang dapat menarik perhatian anak juga dapat memberi informasi untuk mengenali keberadaan burung endemik yang tersebar di berbagai pulau Indonesia.Penelitian dilakukan dengan metode kualitatif dengan instrumen seperti studi literasi, observasi dan personifikasi target agar media dapat disesuaikan oleh target anak-anak. 

Kata kunci: Desain informasi, Buku Ensiklopedia Anak, Ilustrasi, Burung endemik, Lingkungan hidup

---------

Indonesia has the highest number of endemic birds in the world. The Regulationo f the Minister of Environment and Forestry of the Republic of Indonesia Number 106 of 2018 has stipulated protection for 184 endemic bird species (35%) of the 557 protected bird species. Although conservation efforts have been made, the existence of these birds has actually approached extinction due to environmental damage. In this situation, conservation efforts still need more support from the community and it is better to provide children with insights about endemic birds so that they can learn to participate responsibly in preserving the environment. Therefore we need media that can attract children's attention and can provide information to recognize the existence of endemic birds scattered in various islands of Indonesia. The research was carried out using qualitative methods with instruments such as literacy studies, observation and target personification so that the media can be adapted to the target children.

Keywords: Information design, Children’s Encyclopedia Book, Illustration,Endemic birds, Biosphere


Full Text:

PDF

References


Ferreira, Karen. “Types of Illustrations for Children's Books.†Get Your Book Illustrations, 10 Aug. 2020

Hanif, Fathi. 2015. “Upaya Perlindungan Satwa Liat Indonesia Melalui Instrumen Hukum Dan Perundang-Undangan.†Jurnal Hukum Lingkungan Indonesia 2(2): 29–48.

Hill, Will. (2005), The Complete Typographer: A Manual for Designing with Type, Page One Publishing Private Limited, Singapore.

Hurlock, Elizabeth B. (1978). Perkembangan Anak Jilid 1Edisi Ke Enam. Jakarta : Erlangga.

Iskandar, Johan. 2017. Ornotologi dan Etnoornitologi. Yogyakarta

MacKinnon, J. 2010. Burung-burung di Sumatera, Jawa, Bali, dan Kalimantan. Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia. Bogor

Maryono, Ishartati, Peni Bektiningsih, Supriyono Abstrak. 2017. “Ensiklopedia.†Koleksi Rujukan dengan Informasi Mendasar dan Lengkap Soal Ilmu Pengetahuan: 1–9.

Martani, Wisjnu, and Fakultas Psikologi. 2012. “Metode Stimulasi Dan Perkembangan Emosi Anak Usia Dini.†Juni 39(1): 112–20.

Piaget, J. (1952). The Origins of Intellegence in Children. New York: W.W. Norton.

Prawiradilaga, Dewi Malia. 2019. Keanekaragaman Dan Strategi Konservasi Burung Endemik Indonesia

Riady, Yasir. 2013. “Literasi Informasi Sejak Dini: Pengetahuan Baru Bagi Anak Usia Dini.â€

Rustan, Surianto. (2009), Layout: Dasar dan Penerapannya. Jakarta

Sihombing, Danton. (2003), Tipografi: dalam desain grafis. Jakarta

Sujiono, Yuliani Nurani. 2013. “Hakikat Pengembangan Kognitif.†Metode Pengembangan Kognitif: 1–35.

Suyadi. 2010. Psikologi Belajar Pendidikan Anak Usia Dini. Yogyakarta: Pedagogia

Suryana, Dadan. 2007. “Hakikat Anak Usia Dini.†Hakikat Anak Usia Dini 1: 1–65.

Tondreau, Beth. (2019), Layout Essentials: 100 Design Priciples for Using Grids, Rockport Publisher

Wartomo. 2017. “Membangun Budaya Literasi Sebagai Upaya Optimalisasi Perkembangan Bahasa Anak Usia Dini.â€


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


____________________________________________________________

Indexed by:

____________________________________________________________

Published by :

Department of Visual Communication Design Institut Teknologi Nasional Bandung

Address : PHH. Mustofa street 23 Bandung 40124

Contact : Phone 7272215  Fax 7202892

Email : rekamakna@itenas.ac.id

____________________________________________________________

Flag Counter

View My Statistics

This journal is licensed by Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Creative Commons License