Pengelolaan Sampah Rumah Tangga di Desa Cikiray Kab. Sukabumi

Tito Shantika, M.Eng., Liman Hartawan, Iwan Juwana

Sari


ABSTRAK

Desa Cikiray belum mempunyai tempat pembuangan akhir sampah sehingga masyarakatnya membuang sampah rumah tangga ke sungai, lembah maupun dibakar di tempat-tempat terbuka. Hal tersebut mengakibatkan pencemaran lingkungan. Untuk itu masyarakat Desa Cikiray perlu dibekali pengetahuan dan keterampilan mengenai pengelolaan sampah rumah tangga. Kegiatan pengabdian masyarakat ini bertujuan untuk memberikan pelatihan pengelolaan sampah rumah tangga kepada masyarakat Desa Cikiray serta membuat mesin press untuk memadatkan sampah non organik yang akan dijual ke pengepul. Peserta kegiatan ini adalah ibu-ibu Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (PKK) dan staf Desa Cikiray. Selain teori, pada pelatihan ini juga dilakukan praktek pengolahan sampah rumah tangga. Hasil pelatihan menunjukkan bahwa ada peningkatan pengetahuan dan keterampilan masyarakat Desa Cikiray dalam pengelolaan sampah rumah tangga.

Kata Kunci: Desa Cikiray, sampah rumah tangga, mesin press

 

ABSTRACT

In general, household waste produced by people in rural areas is disposed of in rivers and valleys or burned in open areas, creating environmental pollution problems. Waste management is a problem often found in villages that do not have a landfill, one of which is Cikiray Village, Sukabumi Regency. It is important to provide waste management training and a press machine for managing waste in order to separate organic and non-organic waste in Cikaray Village. This activity's participants came from Family Welfare Programme and Cikaray Village staff. This training provided theoretical aspects and carried out the practice of processing household waste. The result showed an increase in the knowledge and skills of the people in Cikaray Village in managing household waste.

Keywords: Cikiray Village, household waste, garbage machine


Kata Kunci


PKM Desa Cikiray, Biopori, sampah rumah tangga, hibah mesin sampah

Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Chandra, Budiman. 2006. Pengantar Kesehatan Lingkungan. Jakarta: EGC

Undang-Undang Nomor 18 Tahun 2008 Tentang Pengelolaan Sampah

Widyatmoko, S. (2002). Menghindari, Mengolah dan Menyingkirkan Sampah. Jakarta :

Abadi Tandur.

Satori, Mohamad, Amarani, Reni, Shofi, Dewi. 2010. Pendampingan Usaha Masyarakat dalam Memanfaatkan Sampah Di Desa Manis Lor Kabupaten Kuningan. Prosiding SNaPP Edisi Eksakta. ISBN: 2089.3582. Bandung: Universitas Islam Bandung. Hal. 150-179

Singhirunnusorn, W., Donlakorn, K., dan Kaewhanin, W., 2012. Household Recycling Behaviours and Attitudes toward Waste Bank Project: Mahasarakham Municipality. Journal of Asia Behavioural Studies, 2(6):35-47

Trina, E., Tallei, T.E., Iskandar, J., Runtuwene, S., dan Filho, W.L., 2013. Local Community-based Initiatives of Waste Management Activities on Bunaken Island in North Sulawesi, Indonesia. Research Journal of Environmental and Earth Sciences, 5(12):737-743.

Riswan, Sunoko, H.R., dan Hadiyarto, A., 2011. Pengelolaan Sampah Rumah Tangga di Kecamatan Daha Selatan. Jurnal Ilmu Lingkungan, 9(1):31-38.

Website desa cikiray: https://www.cikiray.desa.id/

Cunningham, W.P. and M. A. Cunningham and (2004) Principles of Environmental Science, Second Edition. McGraw-Hill Co., Dubuque,IA


Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.



Alamat redaksi dan tata usaha:

Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Institut Teknologi Nasional Bandung
Fakultas, Gedung 14 Lantai 2
Jl. PHH. Mustapa 23 Bandung 40124
Tlp. 022-7272215 Pes. 159, Fax. 022-7202892,
e-mail: rekakarya@itenas.ac.id


 STATISTIK PENGUNJUNG

Flag Counter

 

Lihat Statistik Pengunjung

Jurnal ini terlisensi oleh Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Creative Commons License