IDENTIFIKASI MIKROPLASTIK DI SUNGAI KAPUAS

Ulli Kadaria, Aini Sulastri

Sari


Perubahan pola hidup masyarakat yang lebih memilih berbelanja online dengan menggunakan aplikasi e-commerce tertentu berdampak pada meningkatnya jumlah sampah plastik yang dihasilkan dari proses pengemasan paket menggunakan bubble wrap. Sampah plastik yang dibuang ke badan air permukaan lama kelamaan akan terdekomposisi menjadi ukuran yang kecil disebut mikroplastik. Mikroplastik adalah salah satu pencemar yang menjadi ancaman bagi lingkungan karena dapat mencemari lingkungan, merusak sistem rantai makanan, dan menyebabkan gangguan kesehatan pada hewan dan manusia apabila terakumulasi di dalam tubuh. Pada penelitian ini dilakukan identifikasi dan kelimpahan mikroplastik di air Sungai Kapuas, tepatnya di dekat intake air baku Perumda Tirta Khatulistiwa Pontianak. Hal ini bertujuan untuk mengetahui apakah air baku air minum mengandung pencemar mikroplastik atau tidak. Sampel air sungai diambil dengan menggunakan plankton net. Setelah dilakukan pengambilan sampel air maka dilanjutkan dengan analisis laboratorium yang dilakukan di Laboratorium Terpadu Universitas Tanjungpura. Adapun tahapan analisis laboratorium dimulai dari persiapan sampel, penyisihan / degradasi zat organik, pemisahan densitas, pemilahan sampel / filtrasi, identifikasi secara visual dengan mikroskop, dan analisis kelimpahan mikroplastik. Hasil penelitian menunjukkan terdapat 39 partikel mikroplastik yang terdapat di Sungai Kapuas, yang didominasi oleh bentuk fiber dan fragment. Kelimpahan mikroplastik sebesar 0,39 partikel/liter.


Kata Kunci


air baku, mikroplastik, sampah, Sungai Kapuas.

Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Argiandini, D.M. (2023). Identifikasi Kelimpahan Mikroplastik di Sekitar Perairan Provinsi Gorontalo. Environmental Pollution Journal, 3(1), 582 – 588.

Chairrany, B., Mahmiah & Sa’adah, N. (2021). Identifikasi Mikroplastik pada Udang Litopenaeus vannamei di Perairan Gunung Anyar Surabaya. Environmental Pollution Journal, 1(1), 24 – 33. http://journal.ecoton.or.id/index.php/EPJ

Deswati, Zakaria, I. J., Sutopo, J., Tetra, O. N., & Pardi, H. (2021). Metoda Analisis Mikroplastik dalam Sampel Lingkungan. Jawa Barat: Perkumpulan Rumah Cemerlang Indonesia (PRCI). https://www.researchgate.net/publication/358040827

Fitria, S.N., Anggraeni, V., Abida, I.W. & Junaedi, A.S. (2021). Identifikasi Mikroplastik pada Gastropoda dan Udang di Sungai Brantas. Environmental Pollution Journal, 1(2), 159 – 166.

Fitriah, I., Yusup, I.R. Fujiarti, I.A., Sudarmika, I. & Ramadhanty, L. (2019). Potensi Bencana Dibalik Volume Sampah Anorganik dalam Kegiatan Perkuliahan. Jurnal Bio Education, 4 (2), 95 – 105.

Hafitri, M., Permata, L., A Kurnia, U. & MS Yuniarti. (2022). Analisis Jenis Mikroplastik pada Sedimen Dasar Perairan Pulau Untung Jawa, Kepulauan Seribu, DKI Jakarta. Jurnal Indonesia Sosial Sains, 3(3), 443 – 454. https://doi.org/10.36418/jiss.v3i3.551

Hartini, A.S.A. & Dewi, R.S. (2021). Identifikasi Kandungan Mikroplastik pada Ikan dan Air Hilir Sungai Brantas. Environmental Pollution Journal, 1(2), 67 – 75. https://journalecoton.id/index.php/epj

Hiwari, H., Purba, N. P., Ihsan, Y. N., S Yuliadi, L. P. & Mulyani, P. G. (2019). Kondisi Sampah Mikroplastik di Permukaan Air Laut Sekitar Kupang dan Rote, Provinsi Nusa Tenggara Timur. Prosiding Seminar Naional Mayarakat Biodiversity Indonesia, Juni 2019, 5(2), 165 – 171. ISSN : 2407 – 8050. https://doi.org/10.13057/psnmbi/m050204

Kementerian Lingkungan Hidup. (2023). Data Pengelolaan Sampah & RTH.

Lutfi, M., Yekti, A., Asih, P., Wijaya, S. & Ibad, M. (2023). Literature Review : Mikroplastik pada Berbagai Jenis Kerang serta Dampak terhadap Kesehatan. Journal of Comprehensive Science (JCS), 2(5), 1325 – 1334.

Marliantri, S. (2022). Identifikasi Jenis dan Kelimpahan Mikroplastik pada Perairan Sulawesi Selatan. Environmental Pollution Journal, 2(3), 519 – 526.

Masura, J., Baker, J., Foster, G. & Arthur, C. (2015). Laboratory Methods for the Analysis of Microplastics in the Marine Environment: Recommendations for quantifying synthetic particles in waters and sediments. In NOAA Marine Debris Progr.

Nur Fitria, S., Anggraeni, V., Wahyuni Abida, I., Salam Junaedi, A., & Raya Telang Kamal Bangkalan Madura, J. (n.d.). Identifikasi Mikroplastik pada Gastropoda dan Udang di Sungai Brantas Identification of Microplastiks in Gastropods and Shrimp in the Brantas River. https://journalecoton.id/index.php/epj

Nurdiana, M. & Trivantira, N.S. (2021). Identifikasi Jenis dan Kelimpahan Mikroplastik Air Kali Pelayaran Anak Sungai Brantas Kabupaten Sidoarjo Jawa Timur. Environmental Pollution Journal, 1(3), 245 – 254.

Pradiptaadi, B.P.A. & Fallahian, F. (2022). Analisis Kelimpahan Mikroplastik pada Air dan Sedimen di Kawasan Hilir DAS Brantas. Environmental Pollution Journal, 2(1), 344 – 352.

Pratama, A.A.M.S., Hartini, A.S.A., Susanto, C.A.Z., Wijayanti, D.A., Dewi, R.S., Fitria, A.N. & Anggraeni, V. (2021). Studi Awal Distribusi Mikroplastik di Anak Sungai Brantas. Environmental Pollution Journal, 1(1), 34 – 40. http://journal.ecoton.or.id/index.php/EPJ

Putri, A.S., Nurhalimah, L. & Azzahra, M.I. (2022). Identifikasi Karakteristik dan Kelimpahan Mikroplastik pada Sampel Air Kali Surabaya. Environmental Pollution Journal, 2(2), 426 – 435.

Putri, E. E., & Dewata, I. (2023). Optimasi Konsentrasi Hidrogen Peroksida ((H2O2) Metode Wet Peroxide Oxidation untuk Identifikasi Mikroplastik Polyethylene Terephthalate (PET). Jurnal Pendidikan Tambusai, 7(3), 24736 – 24743.

Seftianingrum, B., Hidayati, I., & Zummah, A. (2023). Identifikasi Mikroplastik pada Air, Sedimen, dan Ikan Nila (Oreochromis niloticus) di Sungai Porong, Kabupaten Sidoarjo, Jawa Timur. Jurnal Jeumpa, 10(1), 68–82. https://doi.org/10.33059/jj.v10i1.7408

Sugandi, D., Agustiawan, D., Febriyanti, S. V., Yudi, Y., & Wahyuni, N. (2021). Identifikasi Jenis Mikroplastik dan Logam Berat di Air Sungai Kapuas Kota Pontianak. POSITRON, 11(2), 112. https://doi.org/10.26418/positron.v11i2.49355

Suminto, S. (2017). Ecobrick : Solusi Cerdas dan Kreatif untuk Mengatasi Sampah Plastik. Productum : Jurnal Desain Produk (Pengetahuan dan Perancangan Produk), 3(1), 26 – 34.

Utami, R. T., & Dewata, I. (2023). Optimasi Metode Ekstraksi Wet Peroxide Oxidation (WPO) untuk Menganalisis Mikroplastik Jenis Polistirena (PS). Jurnal Pendidikan Tambusai, 7(3), 22987 – 22998.

Wright, S. L., & Kelly, F. J. (2017). Plastic and Human Health: a Micro Issue? Environ.Sci.Technol.

Yona, D., Di Prikah, F. A., & As’adi, M. A. (2020). Identifikasi dan Perbandingan Kelimpahan Sampah Plastik Berdasarkan Ukuran pada Sedimen di Beberapa Pantai Kabupaten Pasuruan, Jawa Timur. Jurnal Ilmu Lingkungan, 18(2), 375 – 383. https://doi.org/10.14710/jil.18.2.375-383

Yulia, P., & Dewata, I. (2023). Optimasi Suhu Pemanasan Pada Metode Ekstraksi Dengan Wet Peroxide Oxidation (WPO) Untuk Identifikasi Mikroplastik Jenis Polyethylene Terephthalate (PET). Jurnal Pendidikan Tambusai, 7(3), 23719 – 23727.

Yusron, M., Muhammad, D., & Jaza’, A. (2021.). Analisis Jenis dan Kelimpahan Mikroplastik serta Pencemaran Logam Berat pada Hulu Sungai Bengawan Solo. Environmental Pollution Journal, 1(1), 41 – 48. http://journal.ecoton.or.id/index.php/EPJ




DOI: https://doi.org/10.26760/rekalingkungan.v13i1.1-12

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.




Terindeks:

 

Statistik Pengunjung

situs toto

bandar togel

toto togel

toto togel

situs toto

situs toto toto slot togel online

toto slot gacor

toto macau

toto togel

situs togel

toto slot

situs toto

bandar togel

toto slot

situs toto

rupiahslot88

slot88

toto slot

licin4d

toto slot

situs togel

slot online</p

slot

toto slot

toto togel

slot gacor

payungtoto

slot gacor

toto togel

situs slot gacor

slot gacor

slot88

Toto Slot

Situs Toto

Toto Slot

Omtogel

Omtogel

Situs toto

RPHOKI

hikaribet login

Bos88