Optimasi Ekonomi dan Emisi Pembangkit Listrik di Kalimantan menggunakan Dragonfly Algoritmh

BAYU SETYO WIBOWO, SUSATYO HANDOKO, HERMAWAN HERMAWAN

Sari


ABSTRAK

Kebutuhan listrik di Kalimantan Selatan dan Tengah menjadi semakin bertambah dikarenakan meningkatnya jumlah penduduk dan ekonomi serta mahalnya biaya pembangkitan listrik. Tujuan penelitian ialah meminimalkan biaya pembangkitan termal dan memecahkan permasalahan ekonomi dan emisi. Penelitian menggunakan metode Dragonfly algortihm yang mengkaji tentang optimasi ekonomi dan emisi pada PLTU Asam-asam, Pulang Pisau dan PLTA Riam Kanan dengan membuat program dengan menginputkan Cost Function dan Emission Function. Didapatkan rata-rata biaya pembangkitan dan emisi dari tanggal 1 – 4 September 2020 yaitu pada kasus 1 biaya pembangkit sebesar Rp 335.855.120 dan emisi sebesar 628,6 ton, pada kasus 2 biaya pembangkit sebesar Rp 251.891.340 dan emisi sebesar 943 ton, pada kasus 3 biaya pembangkit sebesar Rp 167.935.460 dan emisi sebesar 1257,3ton. Faktor pembobotan akan mempengaruhi biaya pembangkitan dan emisi yang dihasilkan.

Kata kunci: Pembangkit Listrik, Dragonfly algortihm, Faktor Pembobotan

 

ABSTRACT

The demand for electricity in South and Central Kalimantan is increasing due to the increasing population and economy as well as the high cost of generating electricity. The research objective is to minimize the cost of thermal generation and solve economic and emission problems. This research uses the Dragonfly algorithm method which examines the economic optimization and emissions at LTU Asam-Asam, Pulang Pisau and PLTA Riam Kanan by making a program by inputting Cost Function and Emission Function. Obtained the average cost of generation and emissions from September 1 - 4 2020, namely in case 1 the generator cost is IDR 335,855,120 and the emission is 628.6 tons, in case 2 the generator cost is IDR 251,891,340 and the emission is 943 tons, in case 3 the cost of the generator is Rp. 167,935,460 and the emission is 1257.3 tonnes. The weighting factor will affect the cost of generation and the resulting emissions.

Keywords: Power Plant, Dragonfly algorithm, Weighting Factor


Kata Kunci


Pembangkit Listrik; Dragonfly algortihm; Faktor Pembobotan

Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Abdullah, R., Dachyar, M., & Farizal. (2019). Optimalisasi Pembebanan Pembangkit Pada Sistem 500 kV Jawa Bali Dengan Menggunakan Cuckoo Search Algorithm. Seminar Dan Konferensi Nasional IDEC, (pp. A10.1-A10.7).

Giovanni, I. P. (2016). Dynamic Economic Emission Dispatch Pada Sistem Transmisi Jawa-Bali 500 Kv Berdasarkan RUPTL Tahun 2015-2024 Menggunakan Metode Multi-Objective Particle Swarm Optimization (MOPSO). Jurnal Teknik ITS, 5(2),14-20.

Glotić, A., & Zamuda, A. (2015). Short-term combined economic and emission hydrothermal optimization by surrogate differential evolution. Applied Energy, 141, 42–56.

Jadoun, V. K., Gupta, N., Niazi, K. R., & Swarnkar, A. (2015). Modulated particle swarm optimization for economic emission dispatch. International Journal of Electrical Power and Energy Systems, 73, 80–88.

Li, J., Lu, J., Yao, L., Cheng, L., & Qin, H. (2019). Wind-Solar-Hydro power optimal scheduling model based on multiobjective dragonfly algorithm. Energy Procedia, 158, 6217–6224.

Li, L. L., Zhao, X., Tseng, M. L., & Tan, R. R. (2020). Short-term wind power forecasting based on support vector machine with improved dragonfly algorithm. Journal of Cleaner Production, 242, 118447.

Nguyen, T. T., & Vo, D. N. (2018). An efficient cuckoo bird inspired meta-heuristic algorithm for short-term combined economic emission hydrothermal scheduling. Ain Shams Engineering Journal, 9(4), 483–497.

PLN. (2015). Perspektif Pengembangan Sistem Ketenagalistrikan Kalimantan Disampaikan Pada : Skema Pembangunan Infrastruktur Ketenagalistrikan ( PIK ). PLN.

Pratama, D. A., Penangsang, O., & Aryani, N. K. (2017). Economic and Emission Dispatch Pada Sistem Transmisi Jawa Bali 500 kV Berdasarkan RUPTL 2015-2024 Menggunakan Modified Artificial Bee Colony Algorithm. Jurnal Teknik ITS, 1(2), 7-14.

Prayogo, B., Wibowo, R. S. Yani, N. K. A. (2016). Koordinasi Jangka Pendek Pembangkit Hydrothermal menggunakan Firefly algoritm. Jurnal Teknik ITS, 5(2),7-13.

Rahmat, S., Abdullah, A. G., & Hasbullah. (2014). Koordinasi Hidro Thermal Unit Pembangkitan Jawa-bali menggunakan Metode Dynamic Programming. Electrans, Vol 13 No 2, 444(2), 167–180.

Saadat, H. (2019). Power System Analysis and Design 6th Edition. McGraw-Hill.

Shilaja, C., & Arunprasath, T. (2019). Internet of medical things-load optimization of power flow based on hybrid enhanced grey wolf optimization and dragonfly algorithm. Future Generation Computer Systems, 98, 319–330.

Sureshkumar, K., & Ponnusamy, V. (2019). Power flow management in micro grid through renewable energy sources using a hybrid modified dragonfly algorithm with bat search algorithm. Energy, 181, 1166–1178.

Sutanto, H., Haryono, T., & Setiawan, A. A. (2015). Optimasi Penjadwalan Pada Pembangkit Di Jaringan 500 Kv Jawa-Bali Untuk Mengurangi Emisi Co2 Menggunakan Matpower 5.0. Transmisi, 17(4), 199–205.

Widyastuti, C., Suyanto, H., & Febrianini, D. R. (2015). Analisa Interkoneksi Sistem Menggunakan DigSilent. Jurnal Ilmiah Sutet, 5(1), 24–31.




DOI: https://doi.org/10.26760/elkomika.v9i3.619

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


_______________________________________________________________________________________________________________________

ISSN (cetak) : 2338-8323 | ISSN (elektronik) : 2459-9638

diterbitkan oleh :

Teknik Elektro Institut Teknologi Nasional Bandung

Alamat : Gedung 20 Jl. PHH. Mustofa 23 Bandung 40124

Kontak : Tel. 7272215 (ext. 206) Fax. 7202892

Surat Elektronik : jte.itenas@itenas.ac.id________________________________________________________________________________________________________________________

Statistik Pengunjung

Free counters!

Web

Analytics Made Easy - StatCounter

Lihat Statistik Jurnal

Jurnal ini terlisensi oleh Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Creative Commons License