Kendali Robot Spray Disinfektan Otomatis

YOSI APRIANI, WIWIN ARMOLDO OKTAVIANI ANWAR, ERTATI SUARNI

Sari


ABSTRAK

Penyebaran Covid-19 dapat diminimalisir dengan bebeberapa cara diantaranya penyemprotan antiseptik. Tujuan penelitian ini menghasilkan robot yang berguna meminimalisir penyebaran Covid-19 dengan sistem kontrol otomatis menggunakan Arduino Uno R3 serta panel surya yang dikoneksikan dengan sistem IoT (Internet Of Things). Penelitian ini menggunakan metode penelitian yang terdiri dari empat tahapan: 1). Mendesain (merancang) alat, 2). Tahapan pembuatan alat, 3). Tahapan ujicoba alat, 4) Tahapan analisis alat. Ketika ada benda yang berada pada titik atau jarak tertentu maka sensor ultrasonik akan mendeteksinya dan akan mengirimkan sinyal ke mikrokontroler selanjutnya robot akan bekerja kembali seuai perintah dari android. Hasil pengujian saat ada obstacle dengan nilai v= 11,40 Volt di dapat nilai acuan pengukuran dan nilai hasil pengkuruan memiliki nilai rentang error tertinggi pada saat nilai acuan 55 cm dan nilai hasil pengukuran 52 cm. Pengujian RPM pada roda kiri posisi (maju) nilai tertinggi sebesar 40,0 RPM dan roda kanan 39,7 RPM.

Kata kunci: Arduino, robot, android, IoT, Covid-19, panel surya

 

ABSTRACT

The spread of Covid-19 can be minimized in several ways, including spraying antiseptics. The purpose of this research is to produce a robot that is useful for minimizing the spread of Covid-19 with an automatic control system using Arduino Uno R3 and solar panels that are connected to the IoT (Internet Of Things) system. This study uses a research method consisting of four stages: 1). Designing (designing) tools, 2). Stages of making tools, 3). Stages of testing tools, 4) Stages of tool analysis. When there is an object that is at a certain point or distance, the ultrasonic sensor will detect it and will send a signal to the microcontroller then the robot will work again according to the command from the android. The test results when there is an obstacle with a value of v = 11.40 Volts the measurement reference value is obtained and the measurement result value has the highest error range value when the reference value is 55 cm and the measurement value is 52 cm. RPM testing on the left wheel position (forward) the highest value of 40.0 RPM and the right wheel 39.7 RPM.

Keywords: Arduino, robot, android, IoT, Covid-19, solar panels


Kata Kunci


arduino; robot; android; IOT; covid-19; panel surya

Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Ardianto, F., Eliza, & Saputra, R. (2019). JURNAL SURYA ENERGY| ISSN (p): 2528-7400 | ISSN (e): 2615-871X DOI : Program Studi Teknik Elektro, 4(1), 338–344.

Chan, J. F. W., Yuan, S., Kok, K. H., To, K. K. W., Chu, H., Yang, J., … Yuen, K. Y. (2020). A familial cluster of pneumonia associated with the 2019 novel coronavirus indicating person-to-person transmission: a study of a family cluster. The Lancet, 395(10223), 514–523.

Dani, J. A., & Mediantara, Y. (2020). Covid-19 dan Perubahan Komunikasi Sosial. Persepsi: Communication Journal, 3(1), 94–102.

Djasri, H. (2020). Corona Virus dan Manajemen Mutu Pelayanan Klinis di Rumah Sakit. The Journal of Hospital Accreditation, 2(1), 1–2.

Doremalen, N. V, Bushmaker, T., Morris, D. H., Olbrook, M. G., Gamble, A., Williamson, B. N., Tamin, A., Harcourt, J. L., Thornburg, N. J., Gerber, S. I., Jo, L. S., Wit, E. D., & Munster, V. J. (2020). Aerosol and Surface Stability of SARS-CoV-2 as Compared with SARS-CoV-1. The New England Journal of Medicine, 382(16), 1564-1567.

Eggers, M. (2019). Infectious Disease Management and Control with Povidone Iodine. Infectious Diseases and Therapy, 8(4), 581–593.

Erinofiardi, Supardi, N. I., & Redi. (2012). Penggunaan PLC dalam Pengontrolan Temperatur, Simulasi pada Prototype Ruangan. Jurnal Mekanikal, 3(2), 261–268.

Gargi, R., Vanmali, H. S., & Jadhav, R. N. (2017). Efficacy study of some antiseptics and disinfectants. Int. J. of Life Sciences, 5(4), 593–598.

Habibullah, M. H. (2020). Desain Dan Implementasi Sensor Untuk Penyemprotan. Tesis Program Studi Teknik Elektro Universitas Muhammadiyah Surakarta.

Herkariawan, C., Muda, N. R. S., & Minggu, D. (2020). Rancang Bangun Sistem Kendali Menggunakan Gesture Control Pada Robot Tempur Penyemprot Disinfektan Berbasis Arduino. Jurnal Telkommil, 1(2), 1-7.

Irawan, Y., Muhardi, M., Ordila, R., & Diandra, R. (2021). Automatic Floor Cleaning Robot Using Arduino and Ultrasonic Sensor. Journal of Robotics and Control (JRC), 2(4), 4–7.

Jin, Y. H., Cai, L., Cheng, Z. S., Cheng, H., Deng, T., Fan, Y. P., … Wang, X. H. (2020). A rapid advice guideline for the diagnosis and treatment of 2019 novel coronavirus (2019-nCoV) infected pneumonia (standard version). Medical Journal of Chinese People’s Liberation Army, 45(1), 1–20.

Larasati, A. L., Gozali, D., & Haribowo, C. (2020). Penggunaan Desinfektan dan Antiseptik Pada Pencegahan Penularan Covid-19 di Masyarakat. Majalah Farmasetika, 5(3), 137–145.

Li, J. H. (2019). Control System Laboratory With Arduino. Proceedings - 2018 International Symposium on Computer, Consumer and Control, IS3C 2018 , (pp. 181–184).

Raghavendra, N. K., & Padmavathi, K. (2018). Solar Charge Controller for Lithium-Ion Battery. Proceedings of 2018 IEEE International Conference on Power Electronics, Drives and Energy Systems, PEDES 2018, (pp. 1–5).

Rijalusalam, D. U., & Iswanto, I. (2021). Implementation Kinematics Modeling and Odometry of Four Omni Wheel Mobile Robot on The Trajectory Planning and Motion Control Based Microcontroller. Journal Robotics and Control, 2(5), 448–455.

Setiawan, D., Syafaat, M., & Setiawan, A. (2020). Sistem Estimasi Signal To Noise Ratio Untuk Komunikasi Data Dari Robot (Omniweel) Ke Android Dengan Menggunakan Metode Korelasi. Jurnal Elkasista, Vol.1, 5-13.

Setiawan, A. R. (2020). Lembar Kegiatan Literasi Saintifik untuk Pembelajaran Jarak Jauh Topik Penyakit Coronavirus 2019 (COVID-19). Edukatif : Jurnal Ilmu Pendidikan, 2(1), 28–37.

Touni, R., & Magdy, A. (2020). The application of Robots, Artificial Intelligence, and Service Automation in the Egyptian Tourism and Hospitality Sector (Possibilities, Obstacles, Pros, and Cons). Journal of Association of Arab Universities for Tourism and Hospitality, 19(3), 269–290.

Trisetiyanto, A. N. (2020). Rancang Bangun Alat Penyemprot Disenfektan Otomatis untuk Mencegah Penyebaran Virus Corona. Journal of Informatics Education, 3(1), 45–51.

Wardiyanto, M. F., & Yundra, E. (2018). Pengembangan Trainer Kit Mikrokontroller Arduino Uno Berbasis Iot Sebagai Media Penunjang Pembelajaran Pada Mata Pelajaran Sistem Kontrol Terprogram Di Smk Negeri 1 Jenangan Ponorogo. Jurnal Pendidikan Teknik Elektro, 8(1), 139–148.




DOI: https://doi.org/10.26760/elkomika.v9i4.800

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


_______________________________________________________________________________________________________________________

ISSN (cetak) : 2338-8323 | ISSN (elektronik) : 2459-9638

diterbitkan oleh :

Teknik Elektro Institut Teknologi Nasional Bandung

Alamat : Gedung 20 Jl. PHH. Mustofa 23 Bandung 40124

Kontak : Tel. 7272215 (ext. 206) Fax. 7202892

Surat Elektronik : jte.itenas@itenas.ac.id________________________________________________________________________________________________________________________

Statistik Pengunjung

Free counters!

Web

Analytics Made Easy - StatCounter

Lihat Statistik Jurnal

Jurnal ini terlisensi oleh Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Creative Commons License